Haramnya Mencela Sahabat Nabi

Desember 05, 2018
بسم الله الرحمن الرحيم
⛔ HARAMNYA MENCELA SAHABAT NABI ﷺ
💎 Rosulullah ﷺ bersabda:
لَا تَسُبُّوا أَصۡحَابِي، لَا تَسُبُّوا أَصۡحَابِي، فَوَالَّذِي نَفۡسِي بِيَدِهِ لَوۡ أَنَّ أَحَدَكُمۡ أَنۡفَقَ مِثۡلَ أُحُدٍ ذَهَبًا، مَا أَدۡرَكَ مُدَّ أَحَدِهِمۡ، وَلَا نَصِيۡفَهُ

"Jangan kalian cela sahabatku, jangan kalian cela sahabatku. Maka demi Dzat Yang jiwaku di tangan-Nya (demi Allah), seandainya salah seorang di antara kalian berinfak emas sebesar gunung Uhud, maka tidak akan menyamai (sedekah mereka walau hanya) sepenuh telapak tangan mereka, dan tidak pula setengahnya."

📖 H.R. Bukhoriy-Muslim dari sahabat Abu Sa'id Al-Khudriy -rodhiyallahu 'anhu-, dan ini lafazh dari Shohih Muslim no. 2540

Baarokallahu fiikum..
Semoga Allah memberkahi kita semua..

🖋 Ust. Abu Misykah Karim


📚 Channel Telegram Bahagia dengan Islam

Sumber ;
https://t.me/Tauhid_dan_Aqidah_Islam

📨 Yuk sebarkan,
Semoga bermanfaat bagi kita semua, semoga menjadi amal jariyah kita semua..

#Hadits #Aqidah #Sahabat

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »